Perbuatan
adalah cerminan isi hati. Jika hati dipenuhi kebaikan, maka sikap dan tindakan
akan baik, pun sebaliknya.
Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan
orang2 tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka
menyerah.
DUA
sisi mata uang adalah dua hal yang saling BERBEDA dan BERTOLAK BELAKANG.
Tapi dengan KESATUAN yang UTUH, perbedaan tersebut menjadi suatu NILAI yang BERHARGA.
Tapi dengan KESATUAN yang UTUH, perbedaan tersebut menjadi suatu NILAI yang BERHARGA.
Kamu
mungkin belum sehebat harapanmu, namun kamu tidaklah selemah yang kamu pikirkan
Saat
kamu terjatuh, tersenyumlah. Karena orang yg pernah jatuh adalah orang yg
sedang berjalan menuju keberhasilan
Orang
yang kuat hatinya, Bukan mereka yang tidak pernah menangis, Melainkan
Orang yang tetap tegar ketika banyak Orang menyakitinya.
Orang yang tetap tegar ketika banyak Orang menyakitinya.
Keberhasilan
seseorang bukan hanya diukur dari oleh besar kecilnya otot dan otak, tetapi
oleh kebesaran hatinya.
Seberat
apapun beban masalah yang kamu hadapi saat ini, percayalah bahwa semua itu tak
pernah melebihi batas kemampuan kamu.
Orang
yang bisa mengendalikan emosinya adalah pemenang hidup sejati.
Tidak
akan ada keberhasilan tanpa tindakan. Tidak akan tindakan tanpa keberanian.
Jadi tidak akan ada keberhasilan tanpa keberanian. sukses sejalan dengan
keberanian.
Perbedaan
bukan alasan PENOLAKAN dan KEBENCIAN melainkan saling MEMBUTUHKAN dan
MENGASIHI.
Jangan menyerah atas impianmu, impian memberimu
tujuan hidup. Ingatlah, sukses bukan kunci kebahagiaan, kebahagiaanlah kunci
sukses.
Tuhan takkan pernah membiarkan dirimu terluka,
Dia hanya ingin kamu belajar dari segala masalah.